Pengertian Amdal

Amdal (analisis menegenai dampak lingkungan) adalah kajian mengenai dampak besar dan penting yang mungking akan timbul karena suatu usaha dan atau kegiatan yang direncanakan terhadap lingkungan hidup. Amdal merupakan proses pegkajian terpadu yang mempertimbangkan aspek ekologi, sosio-ekonomi dan sosial budaya sebagai pelengkap kelayakan teknis dan ekonomi dari suatu rencana dan/atau kegiatan di indonesia. Amdal dubuat saat perencanaan suatu proyek yang diperkirakan akan memberikan dampak negatif tertentu terhadap lingkungan hidup di sekitarnya. Yang dimaksud lingkungan hidup disini adalah aspek fisik-kimia, ekologi, sosial-ekonomi, sosial-budaya dan kesehatan masyarakat.
Previous
Next Post »

Mau tau apa komentar kamu ?EmoticonEmoticon

Hosting Unlimited Indonesia